Jadwal Dokter RSAL Surabaya: Dr. Ramelan – Jadwal dokter spesialis anak, dokter kandungan dan kebidanan, dokter gigi, dokter THT, dokter kulit dan kelamin.
Rumah Sakit Pusat TNI Angkatan Laut (RSPAL) Dr. Ramelan Surabaya merupakan rumah sakit kelas A milik TNI. Rumah sakit ini berlokasikan di Jl. Gadung No.1, Jagir, Kec. Wonokromo, Kota SBY, Jawa Timur.
Rumah sakit ini ditunjang dengan peralatan medis yang modern dan didukung dengan tenaga medis dokter dokter terbaik di bidangnya. Tenaga medis RSAL Dr. Ramelan Surabaya berusaha memberikan pelayanan yang maksimal kepada pasiennya.
Jadwal Dokter RSAL Surabaya: Dr. Ramelan
Untuk anda yang sedang mencari informasi mengenai jadwal dokter RSAL Surabaya: Dr. Ramelan berikut ini kami rangkumkan dan dikutip dari situs resmi RSAL. Dr. Ramelan Surabaya.
Baca Juga Jadwal Dokter Erha Surabaya
Jadwal Praktek Spesialis Anak
1). dr. Retno Wisanti SpA
Jam Praktek:
Rabu: 08:00 – 10:30
Kamis: 08:00 – 10:30
2). dr. Dr. Bing Rudyanto SpA Sh DFM
Jam Praktek:
Selasa: 10:00 – 12:00
3). dr. Esthy Poespitaningtyas SpA
Jam Praktek:
Senin: 08:30 – 10:30
Kamis: 08:30 – 10:30
Kamis: 08:30 – 10:30
Jadwal Praktek Spesialis Kulit dan Kelamin
1). dr. Lukman Ariwibowo, M.Sc, Sp.KK
Jam Praktek:
Selasa: 08:00 – 11:00
Rabu: 07:00 – 13:00
Kamis: 08:00 – 11:00
2). dr. Eko Riyanto, Sp. KK. FINDV
Jam Praktek:
Jumat: 08:00 – 12:00
3). dr. Autunnosumitro Sp. KK. FAADV
Jam Praktek:
4). dr. Marina Haroen, Sp. KK. FINDV
Jam Praktek:
Senin: 10:00 – 20:00
Selasa: 10:00 – 20:00
Rabu: 10:00 – 20:00
Kamis: 10:00 – 20:00
Jumat: 10:00 – 20:00
5). dr. Densy Violina Harnanti, SpDV, MKed. Klin.
Jam Praktek:
Senin: 07:00 – 12:00
Selasa: 08:00 – 11:00
Rabu: 07:00 – 12:00
Kamis: 07:00 – 12:00
Jumat: 07:00 – 12:00
Jadwal Praktek Dokter Mata
1). dr. Moh Samsudin, Sp. M
Jam Praktek:
2). dr. Trisna Rini, Sp.M
Jam Praktek:
Jadwal Dokter Kebidanan dan Kandungan
1). Andra Kusuma Putra, dr. Sp. OG
Jam Praktek:
Senin: 08:00 – 12:00
Kamis: 07:00 – 13:00
Jumat: 08:00 – 11:00
2). Dr. dr. Ketut Edy Sudiarta, SpOG
Jam Praktek:
Kamis: 08:00 – 12:00
08:00 – 13:00
3). dr. Benson Koesmarsono Sp.OG
Jam Praktek:
Rabu: 08:00 – 11:00
Jadwal Dokter THT (Telinga, Hidung dan Tenggorokan)
1). dr. Chonifa Wahyurini Sp THT – KL FICS
Jam Praktek:
2). dr. Edward Limantara, M. Biomed, Sp. THT – KL
Jam Praktek:
Jadwal Praktek Dokter Gigi
1). drg. Benny Dwi cahyo, SpBM
Jam Praktek:
Senin: 08:00 – 11:00
Rabu: 08:00 – 11:00
Kamis: 07:00 – 13:00
2). drg. Farida Widhi Astuti Sp. KG
Jam Praktek:
Senin: 08:00 – 11:00
Selasa: 08:00 – 11:00
Rabu: 08:00 – 11:00
Kamis: 08:00 – 11:00
Jumat: 08:00 – 11:00
3). drg. Savitri Hapsari Sp.Ort
Jam Praktek:
Senin: 08:30 – 11:00
Selasa: 08:30 – 11:00
Rabu: 08:30 – 11:00
Kamis: 08:30 – 11:00
Jumat: 08:30 – 11:00
4). drg. Syaiful Anam, Sp. Perio
Jam Praktek:
5). drg. Betty Yunita Sari, Sp. Perio
Jam Praktek:
Senin: 08:00 – 11:00
Selasa: 08:00 – 11:00
Rabu: 08:00 – 11:00
Kamis: 08:00 – 11:00
Jumat: 08:00 – 11:00
6). drg. Bambang Dwi Laksono, MM., Sp. Perio
Jam Praktek:
Jadwal dokter RSAL Surabaya di atas sewaktu-waktu dapat berubah sesuai dengan kebijakan dari pihak rumah sakit.
Untuk informasi lebih lanjut, dapat datang langsung ke rumah sakit atau menghubungi di nomor kontak yang disediakan oleh pihak rumah sakit.
Baca Juga Jadwal Dokter RS Delta Surya Sidoarjo
Kontak RSAL Dr. Ramelan Surabaya
- Alamat: Jl. Gadung No.1, Jagir, Kec. Wonokromo, Kota SBY, Jawa Timur 60244
- Emergency Call: (031) – 8420958 dan (031) – 8404062
- Whatsapp: 0857-0435-7357
Jam Operasional
- IGD: 24 Jam
- Poliklinik: 07:00 – 14:00
- Urikkes: 07:00 – 15:00
- Klinik Estetika: 07:00 – 17:00
Demikian informasi mengenai jadwal dokter RSAL Surabaya.